Bikin Ngiler! Intip 8 Kuliner Semarang Paling Diburu Wisatawan, Salah Satunya Favorit Orang Terkaya RI

- Selasa, 13 Juni 2023 | 19:51 WIB
Ilustrasi salah satu makanan khas Semarang, Lunpia milik Cik Me Me (suaramerdeka.com/dok)
Ilustrasi salah satu makanan khas Semarang, Lunpia milik Cik Me Me (suaramerdeka.com/dok)

SEMARANG, suaramerdeka.com - Kota Semarang menjadi salah satu destinasi wisata yang cukup digemari para pelancong.

Tak hanya keindahan alam dan aneka bangunan yang sarat budaya, kuliner Semarang juga tak kalah menggugah selera.

Pastinya kurang lengkap bila mengunjungi Semarang namun tak sempat mencicipi aneka kuliner khasnya.

Tak heran banyak yang sengaja mengunjungi kota ini demi bisa merasakan kuliner yang menggoyang lidah.

Baca Juga: Catat, Jadwal Timnas Indonesia vs Palestina dan Link Live Streaming, Ini Poin yang Didapat Timnas jika Menang

Terlebih deretan kuliner Semarang ini sudah melegenda dan menjadi ikon pariwisata kota Atlas tersebut.

Tak hanya itu, ternyata salah satu kuliner khas Semarang tersebut menjadi makanan favorit orang terkaya RI yang kerap ia kunjungi.

Berikut daftar 8 kuliner Kota Semarang paling diburu wisatawan yang dikutip dari laman Pemerintah Kota Semarang.

1. Lunpia

Daftar pertama kuliner khas Semarang yang paling sering jadi incaran wisatawan adalah Lunpia.

Baca Juga: Ekspor dan Investasi ke Jateng Cenderung Melambat, Ini Kata Ekonom Josua Pardede

Lunpia sendiri merupakan jajanan yang berisi tumisan rebung muda, telur, dan udang.

Lunpia disajikan dengan saus yang ditaburi cacahan bawang putih, cabe rawit, dan bawang muda.

Jajanan ini berasal dari tradisi turun temurun keluarga keturunan Tiongkok.

Konon, makanan ini pertamakali dibawa masuk ke kota Semarang pada 1930 oleh seorang pemuda Tiongkok bernama Jwa Dayu.

Halaman:

Editor: Rosikhan Anwar

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

X