Jumat, 3 Mei 2024

Tak Hanya Menjijikan, Begini Bahaya Kecoa bagi Kesehatan. Salah Satunya Bisa Picu Asma

- Senin, 22 Januari 2024 | 07:35 WIB
Kecoa, ternyata bisa berbahaya bagi kesehatan tubuh lho. (Google/@Halodoc)
Kecoa, ternyata bisa berbahaya bagi kesehatan tubuh lho. (Google/@Halodoc)

RADAR JOGJA - Sebagian orang menganggap kecoa, hewan yang menjijikan.

Kecoa biasa berkerumun di tempat-tempat lembab dan jorok.

Tak jarang kecoa hinggap di sampah sisa-sisa makanan yang sudah menimbulkan bau menyengat.

Uniknya serangga ini mudah berkembangbiak bahkan musah beradaptasi dimanapun. 

Kecoa seperti halnya tidak lekang oleh waktu. Dalam kondisi apapun kecoa mudah bertahan hidup.

Baca Juga: Bagaimana Cara Mengatasi Hama dan Serangga Berkembang Biak di Rumah yang Mengganggu Kesehatan?

Kecoa merupakan serangga dengan metamorfosa tidak lengkap, hanya melalui tiga stadia (tingkatan perkembangan), yaitu stadium telur, stadium nimfa, dan stadium dewasa yang dapat dibedakan jenis jantan dan betinanya.

Kecoa termasuk phyllum arthropoda, kelas Insekta, dan salah satu insekta yang termasuk ordo orthoptera (bersayap dua) dengan sayap yang di depan menutupi sayap yang dibelakang dan melipat seperti kipas.

Hewan jenis ini pasti sering kalian temukan dalam kehidupan sehari-hari bukan ?

Sebab binatang jenis ini sering kali berada di lingkungan yang lembab dan gelap.

Baca Juga: Waspada!! WHO Beri Peringatan Untuk Bersiap Menghadapi ‘Penyakit X’


Namun, tak hanya menjijikan ternyata kecoa juga berbahaya bagi kesehatan loh sob. Penasaran ? Yuk simak iberikut !


1. Gangguan Pencernaan

Tidak hanya bakteri salmonella, bahaya kecoa bagi manusia juga bisa dirasakan karena hewan ini membawa berbagai kuman lainnya.

Halaman:

Editor: Meitika Candra Lantiva

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X