Minggu, 5 Mei 2024

Yuk Bebikinan Kue Lebaran, Resep Kue Kering Kopi, Nih Rahasianya Supaya Nggak Melebar Saat Dipanggang, Low Budget Jadinya Seabreg

- Jumat, 9 Februari 2024 | 19:14 WIB
Resep Kue Kering Kopi (Instagram @resepkue_mudahh)
Resep Kue Kering Kopi (Instagram @resepkue_mudahh)

KILATPURWAKARTA.COM - Belum punya ide jualan kue Lebaran? Yuk Cobain Resep kue kering kopi ini yang rasanya ngopi banget.

Lambung nggak kuat minum kopi, tapi kalau buat kue kering kopi ini pasti tahan. Renyah digigit tapi meleleh di mulut.

Salah satu varian kue kering lebaran yang patut dicoba adalah kue kering kopi ini, menemani nastar, putri salju, dan semprit susu di meja Lebaran.

Baca Juga: Gurih Tebal Anti Kempes! Resep Telur Dadar Ala Rumah Makan Padang, Kriwil Kriuk di Pinggirnya Nagih Banget, Bikin Sendiri Lebih Hemat Lebih Puas

Bahannya hanya dari duo tepung, margarin dan kopi, tapi bisa jadi kue seenak ini. Rugi kalau nggak nyoba. Bikinnya pun sederhana, nggak ribet sama sekali.

Yuk gaslah kita bikin kue ini. Meskipun pemula, yakin berhasil bikinnya. Asal ikuti resep dan cara membuatnya dengan benar, Jualan pun jadi laris manis tanjung kimpul.

Simak bagaimana cara membuat kue kering kopi ini agar tidak bleber saat dipanggang, Bunda. Baca sampai akhir ya.

Baca Juga: Dessert Sekaligus Takjil Buat Puasa Nih Gaes, Resep Puding Lumut Gula Merah, Manis Lembut Segar Menggeleser di Tenggorokan, Adem Bener

Bahan-bahan yang diperlukan:

200 gr margarin mix butter, perbandingan margarin dan butter 1:1 (13 sendok makan)

1 2/3 gelas belimbing tepung terigu (180-200 gr)

1/2 gelas belimbing gula halus (80 gr)

2 sendok makan tepung maizena

1 sachet kopi

Halaman:

Editor: Nunik Farida

Sumber: YouTube Dessy Cookies

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Terpopuler

X