Jenis - Jenis Kucing Persia Dan Kucing Anggora Yang Harus Kalian Ketahui, Berikut Daftar Harganya

Jenis - Jenis Kucing Persia Dan Kucing Anggora Yang Harus Kalian Ketahui, Berikut Daftar Harganya-screnshot-Tijas

LINGGAUPOS.BACAKORAN.ID - Kucing memang memiliki Ras, di dalam suatu ras kucing, kucing juga memiliki jenis - jenisnya,karna setiap kucing memiliki bentuk fisik yang berbeda satu sama lain.

Apakah diantara kalian ada yang tidak kenal dengan ras kucing ini?

Bulu panjang, hidung pendek, dan wajah yang bulat ini adalah ras kucing Persia, yang awalnya berasal dari negara Turki dan Iran.

BACA JUGA:Kucing Memiliki Ras, Kalian Udah Ngerti Belum Apa Aja Rasnya Dan Ada Tips Perawatanya Juga loh

Ras kucing ini, banyak dikembangbiakkan hampir seluruh dunia dan termasuk dinegara tercinta kita yaitu di Indonesia.

Di Negara kita kucing yang satu ini banyak penggemarnya, dan memiliki jenis yang cukup beragam, seperti yang kita ketahui :

Persia himalaya

Kucing Persia Himalaya merupakan hasil perkawinan silang, antara kucing Persia dengan kucing ras Siam.

BACA JUGA:Rekomendasi 4 Handphone Banting Harga Menjadi 1 jutaan Terbaik yang Paling Signifikat

Ciri dari kucing ini, mempunyai kaki yang pendek, wajahnya yang agak gemuk, bola yang mata biru, dan bulu pada bagian lehernya agak tebal.

Tidak hanya itu, kucing jenis ini, memiliki titik gelap di bagian kaki, bagian wajah, bagian telinga dan juga bagian ekor.

Untuk harga di pasar kucing ini, pada usia 3 bulan dan belum divaksin biasanya sekitar Rp 3 juta sampai Rp4,5 juta rupiah.

Kamu bisa memilikinya dengan cara membeli kucing ini ketika sudah lepas menyusuin dengan induk kucing.

BACA JUGA:Harga Mobil Bekas Tahun 2000 an Harga Rp 50 Jutaan, Ini Rekomendasi Kendaraan Kebutuhan Keluarga Anda

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan