Menakjubkan! Ini Kapal Pesiar Terbesar di Dunia yang Nilainya Capai Rp 27,9 T

Foto Bisnis

Menakjubkan! Ini Kapal Pesiar Terbesar di Dunia yang Nilainya Capai Rp 27,9 T

Getty Images/Joe Raedle - detikFinance
Senin, 05 Feb 2024 20:34 WIB

Amerika Serikat - The Royal Caribbean's Icon of the Seas merupakan kapal pesiar terbesar di dunia. Kapal ini menghabiskan biaya pembangunan $1,79 miliar setara Rp 27,9 triliun.

MIAMI, FLORIDA - FEBRUARY 03: In an aerial view, Royal Caribbean's Icon of the Seas, billed as the world's largest cruise ship, is moored at PortMiami after returning from its maiden voyage on February 03, 2024, in Miami, Florida. The 1,197-foot long ship cost $1.79 billion to build, has 20 decks, and can hold a maximum of 7,600 people. (Photo by Joe Raedle/Getty Images)
The Royal Caribbean's Icon of the Seas disebut sebagai kapal pesiar terbesar di dunia. Kapal raksasa ii tengah berlabuh di PortMiami setelah kembali dari pelayaran perdananya pada 03 Februari 2024, di Miami, Florida.
 
MIAMI, FLORIDA - FEBRUARY 03: In an aerial view, Royal Caribbean's Icon of the Seas, billed as the world's largest cruise ship, is moored at PortMiami after returning from its maiden voyage on February 03, 2024, in Miami, Florida. The 1,197-foot long ship cost $1.79 billion to build, has 20 decks, and can hold a maximum of 7,600 people. (Photo by Joe Raedle/Getty Images)
Kapal sepanjang 1.197 kaki ini menghabiskan biaya pembangunan $1,79 miliar setara Rp 27,9 triliun (kurs Rp 15.600).
 
MIAMI, FLORIDA - FEBRUARY 03: In an aerial view, Royal Caribbean's Icon of the Seas, billed as the world's largest cruise ship, is moored at PortMiami after returning from its maiden voyage on February 03, 2024, in Miami, Florida. The 1,197-foot long ship cost $1.79 billion to build, has 20 decks, and can hold a maximum of 7,600 people. (Photo by Joe Raedle/Getty Images)
Icon of the Seas dibagi menjadi delapan lingkungan di 20 dek. Kapal ini mencakup enam seluncuran air, tujuh kolam renang, arena seluncur es, teater, dan lebih dari 40 restoran, bar, dan lounge. 
 
MIAMI, FLORIDA - FEBRUARY 03: In an aerial view, Royal Caribbean's Icon of the Seas, billed as the world's largest cruise ship, is moored at PortMiami after returning from its maiden voyage on February 03, 2024, in Miami, Florida. The 1,197-foot long ship cost $1.79 billion to build, has 20 decks, and can hold a maximum of 7,600 people. (Photo by Joe Raedle/Getty Images)
Kapal tersebut mampu mengangkut hingga 7.600 penumpang dengan kapasitas maksimal, serta 2.350 awak kapal.
 
MIAMI, FLORIDA - FEBRUARY 03: In an aerial view, Royal Caribbean's Icon of the Seas, billed as the world's largest cruise ship, is moored at PortMiami after returning from its maiden voyage on February 03, 2024, in Miami, Florida. The 1,197-foot long ship cost $1.79 billion to build, has 20 decks, and can hold a maximum of 7,600 people. (Photo by Joe Raedle/Getty Images)
Kapal ini didukung oleh enam mesin bahan bakar ganda, yang dapat ditenagai oleh gas alam cair (LNG), sebuah bahan bakar alternatif yang menurut Asosiasi Internasional Cruise Lines mengurangi emisi sulfur dan gas rumah kaca.
 
Menakjubkan! Ini Kapal Pesiar Terbesar di Dunia yang Nilainya Capai Rp 27,9 T
Menakjubkan! Ini Kapal Pesiar Terbesar di Dunia yang Nilainya Capai Rp 27,9 T
Menakjubkan! Ini Kapal Pesiar Terbesar di Dunia yang Nilainya Capai Rp 27,9 T
Menakjubkan! Ini Kapal Pesiar Terbesar di Dunia yang Nilainya Capai Rp 27,9 T
Menakjubkan! Ini Kapal Pesiar Terbesar di Dunia yang Nilainya Capai Rp 27,9 T