Horus, Dewa Perang Mitologi Mesir Kuno

- Kamis, 16 Mei 2019 | 12:22 WIB
(photo/smitegame)
(photo/smitegame)

Horus adalah pemain kunci dalam kisah Isis dan Osiris, serta ceritanya sendiri mengenai pertempuran antara dia dan Set yang membuat Osiris terbangun. Horus bisa dianggap sebagai dewa langit dan perang.

Secara umum, Horus adalah dewa langit, putra dewa matahari, Re.

Horus juga adalah dewa perang dan perlindungan melawan kejahatan. Banyak orang membawa jimat keberuntungan berbentuk mata Horus sebagai pembawa keselamatan.

Bentuk perwujudan paling awal dari Horus adalah Rajawali yang merupakan dewa pelindung Nekhen di Mesir Atas dan juga merupakan salah satu dewa nasional pertama Mesir.

Dewa ini secara khusus dikaitkan dengan raja yang ketika hidup dianggap sebagai manifestasi Horus di muka bumi dan sebagai Osiris.
 

Editor: Administrator

Terkini

7 Arti Mimpi Memotong Rambut Apakah Pertanda Baik?

Minggu, 28 April 2024 | 10:19 WIB

8 Arti Ular Masuk Rumah Menurut Primbon Jawa

Senin, 15 April 2024 | 12:00 WIB
X