Oleh: aksik | 10 Maret 2010

Sungai di Dasar Laut


Suatu keajaiban yang luar biasa…. di Cenote Angelita , Mexico ada sebuah gua. Jika anda menyelam sampai kedalaman 30 meter, airnya air segar (tawar), namun jika anda menyelam sampai kedalaman lebih dari 60 meter, airnya menjadi air asin, lalu anda dapat melihat sebuah “sungai” di dasarnya, lengkap dengan pohon dan daun daunan.

Namun pengkaji mengatakan, itu bukanlah sungai biasa, itu adalah lapisan hidrogen sulfida, namun nampak seperti sungai… luar biasa bukan? Lihatlah betapa hebatnya ciptaanNya!

Klik disini Untuk melihat beberapa koleksi videonya.

Berikut beberapa fotonya, klik untuk memperbesar!


Tanggapan

  1. waaaaaaaach…kerenz abiz…

  2. Wah ini memang sebagai bukti bahwa Al`Quran bukan buatan manusia, sesuai surat Ar Rahman ayat 18, 19 dan 20, sudah tertulis disana, padahal waktu Al`Quran diturunkan manusia belum tahu kalau ada sungai di dasar laut. Subhanallah Allah Akbar.


Tinggalkan komentar

Kategori